Dulur dan #sobatwisata
Festival Melukis Mataram dalam Kegiatan Mataram Art Festival 2022
Dalam rangka rangkaian peringatan Hari Jadi ke-77 Provinsi Jawa Timur Tahun 2022, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Trenggalek mengirimkan dua pelukis profesional atas nama Ridwan Yunaedi dan Bara Wijaya untuk mengikuti Festival Melukis Mataram dalam Kegiatan "Mataram Art Festival" bertempat di Bakorwil I Madiun dengan Tema " Gedung Bakorwil I Madiun atau Budaya Mataram, Senin (24/10/2022).
Salam Pariwisata.